BERBAGI ILMU

Cari Blog Ini

Basis Data (Dasar-Dasar Pengenalan Mysql)

Kamis, 08 Oktober 2015
Dasar-Dasar Pengenalan Mysql

Langkah 1: Aktifkan Xampp
Sebelum kita mengoperasikan Mysql kita harus mengaktifkan Xampp Control dengan membuka Directori C>>buka folder Xampp>> klik Xampp Control.


aktifkan Apache dan Mysql. Jika kita tidak mengaktifkan Xampp, kita tidak bisa menggunakan Mysql. 

Langkah 2: Melihat database dan table melalui CMD
Untuk membuka Aplikasi CMD tekan Windows+R>>ketik CMD>>enter. 


Untuk melihat data base masukan beberapa perintah yaitu:
  • cd\ adalah untuk masuk pada directori dan folder. lalu tekan enter
  • cd xampp >> enter
  • cd mysql >> enter
  • cd bin >> enter


  • untuk melihat data base masukan perintah show databases untuk melihat memanggil semua database. sedangkan database untuk melihat satu data. hanya berbeda pada huruf S pada terakhir kalimat setelah itu tekan enter.


  • Jika kita ingin melihat tabel dari database information_schema, kita masukkan dulu perintah use information_schema setelah kita tekan enter akan muncul teks database change, lalu show tables uuntuk melihat semua isi dari tabel.


Langkah 3: Membuat Database baru

Jika kita ingin memanggil atau membuat database baru yaitu dengan memasukkan perintah create database mahasiswa1;


maaf, soalnya saya tidak sengaja menekan tombol enter terlalu lama sehingga mysqlnya jadi banyak. untuk melihat apakah database baru yang kita buat sudah jadi masukan perintah show databases.

Terima kasih yang sudah mengunjungi blog saya' jika ada kekurangan dari materi mohon kritikan dan sarannya.


0 komentar:

Posting Komentar